Cara Mencairkan paypal ke rekening bank lokal | withdraw

Cara Mencairkan paypal ke rekening bank lokal | withdraw


Oke gan,  dalam kesempatan kali ini saya mau berbagi tutorial yaitu cara mencairkan paypal ke rekening bank lokal. 

Jika di media sosial atau di forum dan grub kalau mau mencairkan uang dari paypal harus terverifikasi terlebih dalu.

Untuk tutorial kali ini tidak pakai verifikasi, yang penting kamu punya rekening bank itu sudah cukup.

Lengkapi dulu persyaratan berikut:

  • Wajib punya paypal minimal saldo $10
  • Punya rekening bank, (nama sama dengan nama di paypal) 
  • Koneksi internet. 
Kenapa paypal minimal harus $10 ,karena di bawah $10 uang yang ada di paypal tidak bisa di ambil karena minimal pengambilan harus $10.

Dan yang terpenting adalah nama rekening bank harus sama dengan nama yang ada di paypal,  karena tidak akan bisa di tranfer uang nya jika nama rekening tidak sama dengan paypal.
Dan jika gagal tranfer akan kena denda $5.

Cara mencairkan paypal ke rekening bank lokal | withdraw 
  1. Buka akun paypal via browser, karena kalau via aplikasi tidak bisa mengaitkan rekening bank. 
  2. Saya merekomendasikan pakai google Chrome, supaya mudah,  tapi kalau yang lain juga tidak apa-apa sama saja. 
  3. Jika kalian membuka browser via hp, maka rubahlah dulu ke mode destop seperti gambar di bawah ini. 
    Cara Mencairkan paypal ke rekening bank lokal | withdraw
  4. Klik saldo dan klik .. Seperti gambar di bawah ini. 
    Cara Mencairkan paypal ke rekening bank lokal | withdraw
  5. Klik menghubungkan bank baru seperti gambar di bawah ini. 

  6. Isi nama bank dengan nama singkatan, contoh BRI, BNI, bca dll. Pakai huruf kapital/besar semua. 
  7. Kode bank bisa klik disini untuk mengetahui kode bank. Lalu tuliskan sesuai kode bank kalian. 
  8. Kode nomer,  isikan nomor rekening bank kamu yang ada di buku rekening.
    Cara Mencairkan paypal ke rekening bank lokal | withdraw
  9. Klik your link bank. 
Sudah selesai cara mengaitkan rekening bank kamu.  Sekarang tinggal tranfer saja ke rekening yang sudah kamu kaitkan. 

Cara tranfer uang paypal ke bank.
  1. Klik saldo dan klik tranfer dana
    Cara Mencairkan paypal ke rekening bank lokal | withdraw
  2. Lalu klik from dan klik balance paypal
  3. Klik to, lalu klik rekeing yang sudah kamu kaitkan tadi. 
    Cara Mencairkan paypal ke rekening bank lokal | withdraw
  4. Lalu Klik terus / continue
  5. Di situ kamu akan di beri rincian atau detail berapa jumlah,yang akan di tranfer. 
  6. Lalu klik lanjutkan, dan tinggal nunggu kurang lebih lima hari baru masuk. 
Nb : untuk tranfer di bawah satu juta kamu akan di kenakan biaya pajak / fee sebesar Rp.16.000 ,jika di atas satu juta biaya pajak / fee gratis.

Oke itulah cara mencairkan paypal ke rekening bank lokal,  jika kurang paham silahkan tonton video di bawah ini. 

Jika ada pertanyaan jangan ragu untuk berkomentar. 

Thanks for reading my blog.

Video



Thanks For Reading
[ JIKA ADA LINK DOWNLOAD EROR / RUSAK SILAHKAN TULIS DI KOMENTAR ]


Cara Download Di Situs 9apk game
SUBSCRIBE YOUTUBE 9APK GAME !!

Share :

0 Response to "Cara Mencairkan paypal ke rekening bank lokal | withdraw "

Post a Comment

Mau bertanya , atau link rusak/eror silahkan berkomentar